Medan - Pembukaan Bimtek Tuha Peut tahap pertama di Kota Medan tepatnya di hotel Grand Mercure Medan Angkasa, dibuka oleh camat kota juang Yang mewakili Bupati Bireuen, Dengan Tema "Peningkatan Kapasitas dan Fungsi Tuha Peut" 14 Maret 2021,
Ketua panitia Bimtek Muhammad Juzuni, S,Pd Menyampaikan laporannya Terimakasih kepada semua camat dan dinas Terkait serta kepada seluruh peserta yang hadir pada hari ini yang telah berkerja sama dalam menyukseskan acara bimtek ini,
Masih Kata ketua panitia Bupati Bireuen menyampaikan salam kepada seluruh peserta yang hadir pada acara bimtek ini terus fokus dalam mengikuti Acara,
Jumlah peserta Tuha Peut tahap pertama Yang hadir berjumlah 309 Lebih kurang, Peserta Tuha Peut Maupun Ketua Pemuda, yang meliputi delapan kecamatan, Samalanga, Simpang Mamplam, Jeunieb, Peulimbang, Peudada, Juli, Kota Juang, Dan Jangka,
Sekilas informasi Biaya kontribusi kepada pihak pengelola Bimtek 6.000.000 / Peserta, Dan Tidak termasuk SPPD dan Transportasi peserta,
Camat Kota Juang Jalaluddin dalam sambutannya pada pembukaan acara Bimtek, Bimtek sangat Lah penting, karena dapat kita dengar pengalaman dari materi Mengenai Tentang Tugas dan Fungsi Tuha Peut,
Mohon kepada peserta untuk mengikuti acara ini dengan serius dan fokus agar nantik ilmu yang di dapatkan bisa dapat di implementasikan untuk masyarakat desa Waktu pulang bimtek, Sebutnya,
Selain itu Bimtek Ketua Pemuda juga lagi berlangsung di hotel Grand Kanaya Kota Medan, Jumlah peserta hampir sama jumlahnya,
Yang hadir pada acara pembukaan Pelatihan Bimbingan Teknis Peningkatan kapasitas dan Fungsi Tuha Peut, Para Camat, Dinas Terkait, dan Peserta, (Yus)