Notification

×

Wakili Pangdam IM, Kapendam Hadiri Peringatan HUT Rakyat Aceh ke - 18

Selasa, 17 Januari 2023 | 17.25 WIB Last Updated 2023-01-17T10:25:04Z

Gemarnews.com, Banda Aceh -  Kapendam IM Kolonel Inf Irhamni Zainal., S.I.p., M.Si mewakili Pangdam IM Mayjen TNI Mohamad Hasan Menghadiri undangan HUT ke 18 Harian Rakyat Aceh bertempat di Hotel Kriyad Muraya, selasa (17/01/23)

Kegiatan ini menunjukan bahwa Kodam IM selama ini terus bersinergi dengan Insan Pers terutama Harian Rakyat Aceh dan akan selalu menjaga kerjasama dengan sebaik baiknya antara TNI khususnya Kodam Iskandar Muda dengan Awak Media baik itu media Cetak, Elektronik dan media Online di wilayah Aceh. 

Pada kesempatan itu Harian Rakyat Aceh juga mengadakan louncing logo terbarunya. Dalam kesempatan ini Kapendam IM mewakili Pangdam IM menerima cendera mata berupa Headline dengan judul "Dribble Sang Jendral" dari Direktur Utama Harian Rakyat Aceh Bpk. Imran Joni.

Gemar Sport

Artikel Pilihan

×
Berita Terbaru Update